Bayangkan, baru turun dari feri di Batam Centre, hanya butuh lima menit untuk sampai di kamar hotel ber-AC yang nyaman, dengan pemandangan kota dan sarapan buffet melimpah Batam, Indonesia—Ada banyak hotel yang tersebar di kawasan Batam Center. Hotel-hotel ini strategis, dekat dengan pelabuhan feri ke…
batam
Batam adalah kota terbesar dan strategis di Provinsi Kepulauan Riau, Indonesia. Wilayah Kota Batam terdiri dari Pulau Batam, Pulau Rempang dan Pulau Galang dan pulau-pulau kecil lainnya di kawasan Selat Singapura dan Selat Malaka.
Home » batam
Tahukah kamu? Wisatawan Singapura jarang sekali berjemur di pantai atau menikmati wisata alam Batam. Jadi, apa sebenarnya yang mereka cari? Batam, Indonesia–Bagi warga Singapura, pulau ini adalah surga kecil yang letaknya begitu dekat. Hanya dengan ferry sekitar satu jam perjalanan, mereka sudah bisa melepas penat…
Batam memiliki empat pelabuhan internasional yang melayani penyeberangan feri ke Singapura setiap hari. Jalur laut ini menjadi salah satu akses tercepat dan paling efisien bagi warga maupun wisatawan di kawasan perbatasan. Batam, Indonesia–Batam, Kepulauan Riau, sudah lama menjadi pintu gerbang utama menuju Singapura melalui jalur…
Cara Membeli Tiket Feri ke Singapura dari Batam (Panduan Terbaru 2025) Menyeberang ke Singapura dari Batam adalah salah satu rute internasional tersibuk di Indonesia. Jaraknya hanya sekitar satu jam perjalanan laut. Bagi banyak orang Batam (dan wisatawan dari luar kota), naik feri ke Singapura sudah…
Batam punya kultur sarapan yang khas: mulai dari kedai kopi tua yang penuh memori, bakery legendaris, hingga kedai kopi modern. Bukan hanya tempat mengisi perut, kedai-kedai ini juga jadi ruang pertemuan warga sebelum beraktivitas. Daftar tempat sarapan yang populer di Batam 1. Morning Bakery Morning…
Batam dikenal bukan hanya sebagai kota industri dan gerbang menuju Singapura, tetapi juga sebagai destinasi wisata bahari yang menawan. Salah satu aktivitas paling populer di sini adalah island hopping — menjelajahi beberapa pulau kecil dalam satu perjalanan. Berikut panduan lengkap untuk menikmati petualangan island hopping…
Pulau Putri adalah salah satu pulau kecil di bagian utara Kota Batam, Kepulauan Riau. Letaknya berada di Kecamatan Nongsa, sekitar 1 kilometer dari Pantai Nongsa, dan bisa ditempuh dengan perahu kecil atau pompong dalam waktu kurang dari 10 menit. Lokasi dan Akses Titik keberangkatan menuju…
Sudah cukup lama saya tak menyeberang ke Pulau Putri Batam, Kepulauan Riau, sebuah pulau kecil di seberang Pantai Nongsa. Terakhir kali saya menginjakkan kaki di sana sekitar tahun 2019, masa ketika pemerintah daerah mulai membeton tepian pulau ini. Ditambah memasang batu-batu sebagai pemecah ombak. Kini,…
Sama halnya dengan warga Singapura, wisatawan asal Malaysia juga menjadikan Batam sebagai destinasi favorit. Data BPS Batam mencatat, hingga Juli 2025 jumlah kunjungan wisatawan Malaysia menempati posisi kedua setelah Singapura, yakni mencapai 30.339 kunjungan. Lalu, apa yang membuat Batam begitu menarik di mata pelancong Malaysia?…
Sarapan Khas Batam, Mana Paling Favorit? Batam selalu menggoda sejak pagi hari. Suara wajan dari kedai yang menyeduh kopi, aroma kari yang menyeruak, dan piring-piring sarapan yang mencerminkan percampuran budaya Melayu, Tionghoa, hingga jejak kuliner Anambas. Dari mi berkuah kacang yang unik bernama mi lendir…
