Dulu namanya Pantai Tegar Putri. Kini berganti menjadi Tegar Bahari. Namun setelah bertahun-tahun tak menginjakkan kaki ke sini, saya mendapati satu hal yang tak berubah: tempat ini tetap seperti dulu—sederhana, tenang, seolah tak terjamah waktu. Bahkan tiket masuknya masih bertahan di angka Rp10.000. Tak banyak…
pantai di galang
1 Article
